Minggu, 15 Juli 2012

Cara Bisnis Online Gratis dengan Produk Bisnis Gratis

Apakah benar ada bisnis online gratis? Untuk hal ini saya katakan tidak! Lalu apa maksud menulis tentang cara bisnis online gratis?

Tetapi kenapa banyak yang menawarkan bisnis online gratis? Karena yang ditawarkan adalah menjadi tenaga affiliate gratis yaitu hanya bertugas menjual produk bisnis milik si pemilik.

Kebanyakan orang dan mungkin anda sangat suka hal-hal yang berbau bisnis gratis di internet. Bila ada situs yang menawarkan bisnis online gratis, otomatis banyak peminatnya.

Tetapi sekali lagi, bahwa yang namanya bisnis tidak ada yang gratis. Dikatakan bisnis online gratis karena memang menyediakan program affiliate untuk bisnis online yang gratis.

Tetapi jadikanlah yang gratis dalam bisnis online adalah lahan bisnis anda.

Bila anda menjadi pebisnis online, cara pertama untuk bisnis online gratis adalah anda harus memiliki domain dan hosting.

Intinya, belilah yang berbayar karena akan mengamankan bisnis online anda. saya kira itu cara bagus untuk bisnis online.

Setelah itu, buatlah website sederhana untuk kepentingan menjual produk bisnis gratis.

Tetapi sebelum membuat website, caranya anda perlu mencari situs yang menawarkan bisnis online gratis. Intinya anda akan menjadi tenaga penjual di situs bisnis tersebut.

Silahkan daftar sebagai usaha mendapatkan link affiliate. Setelah itu, anda tinggal menjualnya.

Anda buat website bisnis lalu anda buat tulisan yang menjelaskan penawaran pada produk bisnis yang anda jual.

Jangan lupa, anda buat produk pendamping sebagai penguat bisnis online gratis anda. Anda berikan produk secara gratis dengan syarat memberikan data-data (nama dan email) pengunjung.

Dalam website pun harus ada halaman about, halaman kontak. Intinya, Buatlah website yang hampir mirip seperti website penjualan si pemilik bisnis online.

Bila anda sudah terbiasa menjual produk bisns online gratis, entah yang lokal atau non lokal, pasti membangun bisnis anda sendiri nanti sangatlah mudah.

Kenapa dikatakan mudah membangun bisnis online pribadi?

Kuncinya anda harus serius menjadi tenaga penjual untuk kepentingan bisnis online  anda nanti walaupun anda penjadi tenaga penjual secara gratis.

Bila anda memulai bisnis online gratis karena memang modal bisnis masih minim, tidak banyak, lebih baik mengawalinya dengan membuat blog gratis terlebih dahulu. Setelah ada modal, maka membeli doman dan hosting.

Blog yang sudah sukses dijalankan, maka website bisnis online anda tinggal di taruh dalam blog.



Bacaan Lainnya



0 komentar:

Posting Komentar

 

Copyright www.internetmarketing-clikban.blogspot.cm | Updated By: Blogger Team | Supported by: Blogger